PENTINGNYA ICT BAGI PENDIDIKAN

/
34 Comments
Halo saya Alvian dalam postingan pertama saya ini saya akan membahas seberapa penting sebenarnya ICT (Information and Communication Technology) bagi pendidikan. Karena banyak yang akan saya bahas jadi saya akan membagi postingan menjadi beberapa bagian dengan tema yang sama yaitu : ICT FOR EDUCATION, tujuan dari series ICT FOR EDUCATION ini adalah untuk membuat kalian lebih ingin lagi belajar tentang ICT dan membuat kalian sadar bahwa ICT itu sangat penting, yah langsung saja kita bahas mengenai ICT For Education. 

ICT FOR EDUCATION PART 1

PENGERTIAN ICT

Sumber : http://ukhtifebi.blogs.uny.ac.id/category/ict/

Sebelum membahas seberapa penting ICT itu kita harus tau apa arti ICT itu sendiri, seperti yang saya katakan sebelumnya ICT adalah kependekan dari Information and Communication Technology atau lebih tepatnya segala sesuatu yang berhubung dengan teknologi dalam konteks ini bisa dibilang belajar dengan menggunakan teknologi sebagai sarana belajar.

KELEBIHAN ICT SEBAGAI SARANA PENDIDIKAN

Nah sekarang kita akan memikirkan dunia tanpa ICT, coba kalian pikirkan dunia dimana semuanya harus digunakan secara manual (tanpa ICT) pasti kalian akan kesulitan, jujur saja bahwa ICT telah membantu kita begitu banyak terutama di bidang pendidikan, contohnya :

1. ICT membantu pendidikan dengan pemeriksaan jawaban ulangan Otomatis


Dengan menggunakan komputer untuk memeriksa kertas jawaban ulangan seperti ulangan UN memeriksa jawaban akan lebih cepat. Coba kalian pikirkan jika kita harus memeriksa ulangan UN secara manual atau diperiksa satu-persatu pati akan butuh banyak waktu hingga semua kertas ulangan terperiksa dan dinilai.Dengan keberadaan pemeriksaan ulangan dengan komputer ini kita sangat dimudahkan jadi kita tidak perlu menghabiskan banyak waktu untuk memeriksa kertas ulangan karna ingat "waktu adalah uang"-Benjamin Franklin.

Sumber : http://quotes.lifehack.org/quote/benjamin-franklin/time-is-money/
2. Keberadaan E-Learning


Dengan adanya E-Learning kita dapat dengan mudah belajar dimana saja dan kapan saja contoh E-Learning adalah Quipper dengan aplikasi Quipper kita bisa belajar dengan melihat dan mendengarkan pemateri dalam sebuah video yang membahas mata pelajaran yang ingin dipelajari, selain itu jika kita bisa menguasai topik yang dipilih ia akan mendapatkan hadiah-hadiah yang menarik
Sumber : http://fabana.id/indonesia-mempunyai-potensi-pasar-pembelajaran-elektronik-melalui-internet-atau-e-learning-yang-besar/
itu akan membuat belajar fun and enjoyable.berikut adalah cara kerjanya, jika kalian ingin mempelajari pelajaran matematika kalian memilih kelas matematika dan setelah melihat video yang telah disediakan oleh guru yang dipilih kalian akan diberikan beberapa soal untuk mengetes apakah kalian paham materi yang baru saja disampaikan dengan meberi kalian beberapa soal yang berhubungan dengan materi yang telah disampaikan.

3. Memudahkan dalam mendapat pekerjaan

Seperti yang sudah dibahas sebelumnya dengan adanya E-Book, dan E-Learning kita dapat dengan mudah untuk belajar dimana saja dan kapan saja, dan itu akan memudahkan kita masuk ke universitas impian dan meraih cita-cita kita, karena cara belajar E-Learning yang membuat belajar fun and enjoyable yang akan membuat kita senang belajar dan bukannya bosan untuk belajar, karena kita semua tau bahwa tujuan utama belajar adalah memudahkan kita untuk mendapat pekerjaan yang layak agar kita bisa membiayai hidup kita dan membiayai keluarga kita
Sumber : http://www.szspp.sk/index.php/klub-absolventov/realizovane-aktivity
Itu saja dari saya semoga artikel ini berguna untuk anda dan semoga kita bertemu lagi di  Entri selanjutnya saya Alvian dan selamat tinggal!! ^_^.
#OTN2017



You may also like

34 komentar:

  1. Loading Video yang Terkirim...

    BalasHapus
  2. chapta box:

    saya bukan robot []


    anda bukan robot



    masukan komentar anda

    BalasHapus
  3. reChaPcTHA : / saya bukan robot
    \/

    BalasHapus
  4. *****
    bintang 1 dulu, nanti saya tambahin.

    BalasHapus
  5. Loading Foto yang terkirim...

    BalasHapus
  6. * * * * *
    saya kasih 5 bintang ya!

    BalasHapus
  7. bagus!,harap ditingkatkan lagi!

    BalasHapus
  8. artikel ini sangat bermanfaat

    BalasHapus
  9. banyak sekali manfaat ICT dari sarana pendidikan.

    BalasHapus
  10. wow, sangat mendidik, kreatif, dan banyak memberikan manfaat

    BalasHapus
  11. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  12. Huhu sangat bermanfaat, terima kasih Alvian!

    BalasHapus
  13. Semangat ananda rio,,terus berkarya & berbagi ilmu

    BalasHapus

Diberdayakan oleh Blogger.

Popular